Selasa, 23 Juli 2013


Wahai Fatimah!

Disaat seorang wanita hamil, maka malikat memohonkan ampunan baginya.
Dan Allah akan tetapkan baginya setiap hari seribu kebaikan.
Serta melebur seribu kejelekan.

Ketika seorang wanita merasa sakit akan melahirkan, maka Allah tetapkan pahala baginya sama dengan pahala Para Pejuang Allah.

Disaat seorang wanita melahirkan kandungannya, maka bersihlah dosa-dosanya seperti ketika dia dilahirkan dari kandungan ibunya.

Disaat seorang wanita meninggal saat melahirkan, maka dia tidak akan membawa dosa sedikitpun, didalam kubur akan mendapat taman yang indah yang merupakan bagian dari taman surga.

Allah memberikan padanya pahala yang sama dengan pahala seribu orang yang melaksanakan ibadah Haji dan Umroh, dan seribu malaikat memohonkan ampunan baginya hingga hari kiamat.

0 komentar:

Posting Komentar